VISI

Menjadikan Fakultas Teknologi Informasi terbaik dalam pengkajian, pengembangan dan penerapan ilmu pengetahuan di bidang teknologi informasi pada kemajuan riset dan lulusan yang profesional berskala Nasional.

MISI

  1. Menyelenggarakan program pendidikan yang berkualitas di bidang teknologi dan informasi yang profesional dan berjiwa techoprenuer.
  2. Menyelenggarakan penelitian guna menunjang pengembangan ilmu Teknologi dan informasi.
  3. Menyelenggarakan pengabdian/pelayanan kepada masyarakat melalui penyuluhan, pelatihan, dan konsultasi bidang teknik dan informasi.
  4. Menjalin kerjasama dengan berbagai pihak untuk meningkatkan kualitas pada lingkungan Fakultas Teknologi Informasi.

TUJUAN

  1. Menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi dibidang teknologi dan infomasi dilandasi jiwa profesional.
  2. Menghasilkan produk penelitian yang dapat membantu memecahkan masalah dibidang teknologi dan informasi.
  3. Menghasilkan layanan/pengabdian pada masyarakat melalui penyuluhan, pelatihan, dan konsultasi bidang teknologi dan informasi.
  4. Menjalin kerjasama dengan berbagai instansi dbidang teknologi informasi.